Buku ini membahas pentingnya pemenuhan gizi pada periode seribu hari pertama kehidupan, yaitu sejak masa kehamilan hingga anak berusia dua tahun. Masa ini disebut sebagai “periode emas” yang menentukan kualitas tumbuh kembang anak di masa depan. Penulis menguraikan kebutuhan nutrisi ibu hamil, bayi, hingga balita, serta dampak kekurangan gizi terhadap kesehatan, kecerdasan, dan produktivita…
Hilmy Milan adalah sebuah novel yang mengangkat kisah tentang perjalanan hidup, persahabatan, dan pencarian jati diri. Melalui tokoh Hilmy, pembaca diajak menelusuri pergulatan batin seorang anak muda dalam menghadapi konflik keluarga, perasaan, serta tantangan meraih mimpi di tengah dinamika kehidupan modern. Cerita berkembang dengan alur yang menyentuh, penuh emosi, dan sarat pesan moral meng…
Negeri Para Bedebah adalah novel thriller politik-ekonomi yang menegangkan karya Tere Liye. Tokoh utamanya, Thomas, seorang konsultan keuangan cerdas dan berpengaruh, terjebak dalam krisis besar yang melibatkan korupsi, kolusi, dan permainan kekuasaan. Dengan kecerdikan dan strategi berani, Thomas harus menyelamatkan dirinya, keluarganya, dan perusahaan dari jebakan musuh yang kejam. Melalui a…
Buku Pintar Digital Marketing untuk Pemula membahas dasar-dasar strategi pemasaran melalui media digital, termasuk media sosial, website, SEO, dan iklan online. Disusun dengan bahasa sederhana, buku ini ditujukan bagi pembaca pemula yang ingin memahami konsep, teknik, dan langkah praktis dalam membangun promosi produk atau jasa secara efektif di era digital.
Teks dalam naskah ini menceritakan tentang sejarah kehidupan Hasan dan Husin, cucu Nabi SAW.
Teks-teks dalam naskah ini membahas tentang ilmu Hakikat, yaitu ilmu tentang Tuhan dan cara mendekatkan diri kepada-Nya.
Teks dalam naskah ini membahas tentang amalan-amalan yang perlu dilakukan oleh orang yang ingin selamat dunia dan akhirat. Bacaan-bacaan tertentu yang haris dibaca pada saat tertentu agar selamat dari para bahaya yang mengintai di sekeliling kehidupan di dunia ini.
Teks-teks dalam naskah ini membahas tentang kejadian Nur Muhammad dan sejarah kehidupan Nabi Muhhammad saw. Dapat diperkirakan bahwa kedua teks ini ditulis oleh pengarang yang sama karena isinya yang berkeseninambungan dan tulisannya juga kelihatan mirip.
Teks-teks dalam naskah ini membahas pengetahuan yang berkenaan dengan Fiqh dan Tasawuf. Tentang Fiqh, pengarang membahas, misalnya, tentang hal yang berkenaan dengan nikah dan talak. Sendagkan tentang Taswuf, pengarang menguraikan tentang zikir dan obat hati dalam menghadapi pemikiran tasawuf falsafi.
Naskah ini berisi tentang aqidah. Di antara penjelasan yang terdapat dalam teks menceritakan tentang sifat-sifat Tuhan dan mengenal Islam secara menyeluruh